Rabu, 01 Mei 2019

Membuat Animasi Pancasila

Assalamu allaikum teman teman, kali ini saya akan membagikan bagaimana cara saya membuat animasi pancasila yang saya buat menggunakan aplikasi Swiish Max.

  1. Buka aplikasi Swish Max
  2. Buat lembar kerja baru
  3. Cari backGround, bisa download di google / buat sendiri
  4. Download logo Pancasila
  5. Scene pertama beri judul dan juga logo pancasila / loambang garuda 
  6. Buat scene lagi untuk memberikan penjelasan sila pertama dengan men copy background agar kerja kita lebih cepat
  7. Dan buat scene baru terus sampai selesai sila ke lima
  8. beri effect setiap bagian penjelasan, terutama pada bagian penjelasan sebaiknya menggunakan efect typewriter dengan cara klik kanan pada timeline lalu pilih core effect lalu pilih typewriter.
Sekian dari saya semoga bermanfaat.
Wassalamu allaikum Wr.Wb.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar